Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

Lebih Dekat Dengan Bank Syariah

Notulensi Islamic Ekonomic Class   Tema                : Lebih Dekat dengan Bank Syariah Hari, tanggal    : Sabtu, 25 Juli 2020 Pembicara        : Agustiya Nur Pratama Moderator        : Dwi Noor Rachmawati Puspadiningrum   1.     Materi ·       Sesi 1 Bank, Intermediasi, dan Posisinya dalam Sistem Keuangan A.   Alasan Lembaga Keuangan Dibutuhkan ·       Pada dunia riil terdapat dua kelompok manusia diantaranya deficit unit dan surplus unit ·       Kondisi ideal terjadi manakala surplus unit = deficit unit yang dapat dicapai melalui mekanisme direct transfer yang menggunakan dua instrumen keuangan yaitu saham atau ekuitas dan obligasi ·       Kelemahan direct transfer diantaranya terjadi chaos antara surplus dan deficit unit serta profil deficit unit tidak sama dengan surplus unit. ·       Terdapat dua permasalahan besar yang seringkali terjadi dalam perekonomian menurut teori Lemon Market Problem (Akerloff, 1970) diantaranya Asymmetric Information dan Mora

KAPRA (Kajian Pra sosialisasi SOP) Online

KAPRA (Kajian Pra sosialisasi SOP) Online Tema “Memperkuat Syariat dan akidah islamiyah sebagai pondasi kehidupan” Pemateri : M. Khusnul Arrosid (Ketua Ksei fe unnes 2017) Pokok pembahasan : Akidah, Syariat, dan implementasi dari akidah dan syariat Isi materi : Akidah merupakan suatu perkara yang wajib diyakini kebenarannya oleh hatikita dan hal tersebut menjadi keyakinan yang tidak bercampur dengan adanya keragu-raguan sedikitpun. Fitrahnya manusia yaitu meyakini kebenaran, meyakini bahwa kita diberika akal yang bisa digunakan untuk membedakan mana yang baik dan mana batil, serta dengan meyakini akan adanya Allah dan kuasaNya tanpa adanya keragu-raguan, dengan adanya akidah juga bisa membuat ketentraman jiwa kepada yang meyakininya, selain itu akidah juga dapat membuang jauh-jauh hal-hal yang bertentangan dengan ajaran islam. Ruang Lingkup akidah yaitu akidah illahiyat, akidah Nubuwah, akidah ruhaniyah dan akidah sam’iyah. a.        Akidah Illahiyah, yaitu akidah ata